Rabu, 26 Februari 2020

Bingung Cari Materi Untuk Postingan Perdana

bingung,materi postingan,posting apa
UniqeScene. Asli bingung pas blog sudah online. Dan sudah disesuaikan tampilannya. Persoalannya ialah mau posting apa untuk postingan perdana? Mikir mikir cari materi sana sini, tak kunjung datang ide idenya. 

Akhirnya daripada bingung cuma sekedar bingung. Saya memutuskan untuk menulis kebingungan itu sebagai postingan perdana. 

Sama halnya kalau mau bikin konten video, dan tak punya materi. Bingung mau bikin video tentang apa. Akhirnya comot comot footage. Terus dipaksakan buat dijadikan satu rangkaian video utuh. Tapi ya jadi juga videonya.

posting video,konten video,blog video


Nah, setelah melewati proses bingung tadi. Dan tulisan ini mengalir begitu saja dari kepala saya. Ide ide lalu datang dengan sendirinya. Seolah saya punya banyak sekali pemikiran maupun materi, yang bisa dijadikan postingan. Apa memang begitu ya prosesnya para blogger newbie.

Begitulah cerita saya mengenai postingan perdana. Ada yang punya kisah lebih seru ?

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Silahkan komentar. Anda sopan, kami segan.